Arwa' binti Kuraiz
Zubair bin Awwam
Lahir | 594 Mecca, Arabia |
---|---|
Meninggal | 656 Basra, Iraq. |
Pengabdian | Kekhalifahan Rasyidin. |
Dinas/cabang | Pasukan Rasyidin |
Lama dinas | 636, 640-642 |
Pangkat | Komandan |
Komando | Penaklukan Muslim di Mesir, Perang Saudara |
Az-Zubair bin Al-‘Awwam (Bahasa Arab الزبير بن العوام) (wafat 36 H/656 M) adalah putra bibi Muhammad salah satu sahabat nabi dan termasuk as-Sabiqun al-Awwalun, yaitu salah seorang dari 10 orang yang pertama masuk Islam. Ketika pamanya Naufal bin Khuwailid
mengetahui Zubair telah memeluk Islam, ia sangat marah dan berusaha
menyiksanya, Zubair dimasukkan kedalam karung tikar, kemudian dibakar.
Abdurrahman bin Auf
Abdurrahman bin Auf berasal dari Bani Zuhrah. Salah seorang sahabat Nabi lainnya, yaitu Sa'ad bin Abi Waqqas, adalah saudara sepupunya. Abdurrahman juga adalah suami dari saudara seibu Utsman bin Affan, yaitu anak perempuan dari Urwa bint Kariz (ibu Utsman) dengan suami keduanya.
Kaum muslimin pada umumnya menganggap bahwa Abdurrahman adalah salah seorang dari Sepuluh Orang yang Dijamin Masuk Surga.
Referensi
- A Restatement of the History of Islam and Muslims, pada website Al-Islam.org
- The Origins and Early Development of Shi`a Islam, hal. 58-079
0 komentar:
Posting Komentar